Kepala Rutan Bima Kanwil Kemenkumham NTB Berikan Pembinaan Warga Binaan - Reportase Bima

Rabu, 06 Juli 2022

Kepala Rutan Bima Kanwil Kemenkumham NTB Berikan Pembinaan Warga Binaan



Bima, Reportasebima.com. Didampingi Kepala Kesatuan Pengamanan Rutan, Kepala Rutan Berikan Sosialisasi Bahaya Narkoba kepada seluruh warga binaan. Rabu, (06/07/2022).

Sebagian besar Warga Binaan Pemasyarakatan Penghuni Rutan Kelas IIB Raba Bima tersangkut kasus penyalahgunaan dan peredaran Narkoba.

Menindaklanjuti hal tersebut Kepala Rutan Kelas IIB Raba Bima M.Saleh melakukan sosialisasi terkait bahaya penyalahgunaan Narkoba, dampak buruk bagi kesehatan dan masyarakat.

Melalui hal tersebut diharapkan mampu memberikan kesadaran kepada Warga Binaan Pemasyarakatan sadar akan bahaya yang ditimbulkan dari penyalahgunaan dan predaran Narkoba.

Bagikan artikel ini

Silakan tulis komentar Anda